logo

Salah Desain, Penyebab Tidak Lakunya Windows 8?

root
Rabu 06 Maret 2013, 07:00 WIB
Salah Desain, Penyebab Tidak Lakunya Windows 8?

Salah Desain, Penyebab Tidak Lakunya Windows 8?

Hei Guys,

Windows 8 merupakan windows yang bisa dibilang menjadi produk Microsoft yang cukup buruk jika dilihat dari sisi penjualan. Bagaimana tidak buruk? Penjualan pada Windows 8 nyatanya sangatlah jauh dari harapan Microsoft. Microsoft yang sudah susah payah banting tulang mempromosikan OS terbarunya ini nyatanya masih kunjung tidak membuahkan hasil yang diharapkan. Microsoft pun sampai saat ini masih mengkaji terus apa yang menjadi penyebab OS terbarunya ini mendapat masalah dalam bidang penjualannya. Apakah memang fungsinya yang tidak user friendly? Desain interface yang membuat jenuh. Well, sampai saat ini memang Microsoft masih menerka-nerka apa penyebabnya. Dan baru-baru ini Microsoft mengatakan bahwa penyebab tidak lakunya Windows 8 adalah karena "Salah Desain".

 

 

Yap kesalahan yang diungkapkan Mirosoft baru-baru ini memang cukup mengejutkan. Tapi jika dilihat dari keseluruhannya memang nampaknya OS barunya tersebut memang "salah desain" sehingga memang para penggunanya tidak tertarik atau bahkan tidak ingin menggunakannya. Alasan kesalahan "Salah Desain" ini memang awalnya sempat ditolak Microsoft tapi lambat laun mereka menyadari dan mulai mengakui bahwa OS Windows 8 ini Salah Desain. Hal ini yang menyebabkan OS mereka awalnya harapkan penjualannya tinggi ini tidak mencapai harapan.

Seperti yang dilansir dari Merdeka, kesalahan "salah desain" ini pasalnya tidak cuma pengakuan biasa dari Microsoft. Pasalnya hal ini terlihat dari desain baru versi Windows terbaru dari Micorosft yaitu Windwos 8.1 atau disebuh Windows Blue yang baru-baru ini diluncurkan. Desain baru yang lebih apik dan simple dari Windows Blue ini memang membuat para usernya merasa nyaman dan tertarik. Desain baru terlihat dari adanya perbaikan tampilan Windows 8 ke 8.1. Di sini, Microsoft mencoba untuk mengembalikan tampilan tombol Start yang selama ini menjadi trade mark di seluruh OS Windows kecuali Windows 8. Dengan adanya tombol andalan ini, Microsoft sepertinya memang ingin kembali menarik pelanggan mereka yang sempat hilang. Dengan begitu, mereka seolah melupakan cita-cita untuk merevolusi kebiasaan pengguna dengan Windows 8. Padahal, Windows 8 sendiri dulunya dibuat dengan tujuan yang jelas: memodernisasi pengguna Microsoft. Hal ini dikarenakan perangkat yang akan digunakan pada tahun-tahun mendatang bukan lagi PC yang stasioner, melainkan tablet, laptop, dan gadget lainnya yang lebih mobile.

 

 

Awalnya memang tombol Start menghilang dari Windows 8. Biarpun hanya tombol Start, tetapi para user yang sudah terbiasa dengan navigasi start tersebut memang nyatanya kecewa dan mulai malas menggunakan Windows 8. Tombol start yang awalnya menghilang pada Windows 8 sekarang sudah ada lagi dan tersedia pada Windows 8.1. Microsoft yakin dengan diluncurkannya Windows 8.1 terbarunya ini penjualan OS baru mereka dapat memenuhi harapan dan yang pasti OS mereka dapat menjadi favorit untuk digunakan.

Nah bagaimana menurut kalian, apakah Windows 8.1 akan menghidupkan kepercayaan user untuk menggunakan OS barunya tersebut?(Afg)

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Tags :
News Update
Console26 April 2024, 15:08 WIB

5 Rumor Terbesar Resident Evil 9 yang Perlu Dibuktikan Kebenarannya

Biasanya, game AAA beranggaran besar akan sulit dijangkau oleh para leaker namun tampaknya saat ini tidak berlaku bagi Resident Evil 9.
Resident Evil 9 (Sumber: Gamerant)
News26 April 2024, 14:33 WIB

Yuk Bongkar Penyebab PowerWash Simulator Disukai 12 Juta Pemain

PowerWash Simulator jadi fenomena di dunia game setelah mencapai 12 juta pemain di seluruh dunia. Mengapa game ini begitu disukai? Simak berita selengkapnya.
PowerWash Simulator. (Sumber: Steam)
News26 April 2024, 14:05 WIB

Tak Disangka-sangka, Game PowerWash Simulator Tembus 12 Juta Pemain

FuturLab, developer di balik game PowerWash Simulator, merayakan rekor baru jumlah pemain game tersebut yang mencapai lebih dari 12 juta pemain.
PowerWash Simulator. (Sumber: FuturLab)
Gadget26 April 2024, 13:31 WIB

Mari Cek Kemampuan! Begini Kinerja Dapur Pacu, Kualitas Kamera dan Daya Tahan Baterai Oppo K12

Oppo K12 hadir dengan prosesor Qualcomm Snapdragon 7 Gen 3 yang memiliki fabrikasi 4nm, kamera utama 50 MP dengan OIS, dan baterai berkapasitas 5500 mAh, dengan kinerja seperti berikut.
Oppo K12 hadir dengan prosesor Qualcomm Snapdragon 7 Gen 3 (FOTO: gizmochina.com)
E-Sport26 April 2024, 13:12 WIB

Jadwal Kualifikasi dan Link Live Liga Esports Nasional Mahasiswa MLBB Women, Jumat, 26 April 2024, Ada Unibraw dan Gunadarma

Kualifikasi akan menentukan posisi top 32.
Ilustrasi game Mobile Legends. (FOTO: mmos.com)
Console26 April 2024, 13:04 WIB

Skala Peta GTA 6 Diduga Bocor, Benarkah Lebih Luas dari GTA V?

GTA 6 yang dijadwalkan rilis pada musim semi 2025 terancam mundur hingga tahun 2026 karena berbagai alasan.
Bocoran Peta GTA 6. (Sumber: Reddit)
E-Sport26 April 2024, 12:53 WIB

Liga Esports Nasional Mahasiswa Mobile Legends Women Masuki Kualifikasi, Tentukan Posisi Top 32

Kualifikasi Liga Esports Nasional Mahasiswa game Mobile Legends Women dimulai hari ini, Jumat (26/4/2024).
Potret ilustrasi mabar Mobile Legends. (FOTO: Bernama via thestar.com.my)
Gadget26 April 2024, 12:10 WIB

Spesifikasi Lengkap Oppo K12 dengan Snapdragon 7 Gen 3, Segini Lho Harganya

Smartphone terbaru Oppo K12 ini merupakan kembaran dari OnePlus Nord CE4 dengan spesifikasi sebagai berikut.
Oppo K12 (FOTO: Gsmarena)
Mobile26 April 2024, 11:19 WIB

Banjir Hadiah Spesial untuk Player FF. Update Kode Redeem FF Hari ini Jumat 26 April 2024, Kode Redeem FF 2024 Alternatif

Beberapa kode redeem FF alternatif berikut dapat ditukarkan hadiah spesial untuk player Free Fire jika kalian beruntung selama kuota belum habis ditukar
Banjir Hadiah Spesial untuk Player FF. Update Kode Redeem FF Hari ini Jumat 26 April 2024, Kode Redeem FF 2024 Alternatif. (Sumber: garena.com)
Mobile26 April 2024, 11:07 WIB

Kode Redeem FF Hari ini 26 April 2024: Kode Redeem FF 2024 Aktif, Perhatikan Pemberitahaun Garena

Berikut kode redeem FF atau kode redeem Free Fire yang dapat ditukar dengan berbagai hadiah menarik. Perhatikan juga pemberitahaun penting dari Garena
Free Fire. (Sumber: garena.com)
IndoGamers

Indogamers merupakan sebuah situs yang didedikasikan kepada seluruh pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+6289633333329

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2023 IndoGamers. All rights reserved.