logo

CES 2015: Inilah Ponsel Android Pertama Dari Mantan Pembuat Kamera!

fajar
Sabtu 01 Agustus 2015, 00:00 WIB
CES 2015: Inilah Ponsel Android Pertama Dari Mantan Pembuat Kamera!

CES 2015: Inilah Ponsel Android Pertama Dari Mantan Pembuat Kamera!

Pada acara bergengsi CES 2015, Produsen pembuat produk fotografi Kodak muncul dengan menghadirkan Smartphone Android terbarunya yang diberi nama IM5.

Smartphone ini memiliki kamera belakang 13MP, dan untuk kamera depan IM5 dibekali kamera berukuran 5MP. Kodak IM5 mempunyai fitur kamera yang unik bernama "Camera Wise". Fitur ini memungkinkan pengguna untuk mengedit foto dengan cepat serta dapat mengupload ke media social secara langsung. Bukan hanya itu, Anda juga dapat langsung mencetak foto tersebut, karena fitur ini telah kompatibel dengan printer yang sering anda jumpai. Bukan hanya fitur "Camera Wise" yang ada dalam Smartphone ini, Kodak IM5 juga memiliki fitur built-in remote akses yang berguna untuk memudahkan pengguna mengakses telpon dari komputer.

Pada Smartphone ini, ditanamkan Processor Octa-Core berkecepatan 1,7 GHz dari mediaTek dan di imbangi oleh RAM berukuran 1 GB dengan sistem operasi Android 4.4.2 Kitkat. Bukan hanya itu, pihak Kodak pun menjanjikan akan tersedianya update sistem operasi Android 5.0 Lollipop. Dengan spesifikasi hardware yang sangat bagus, pengguna akan nyaman untuk penggunaan multitasking dan lain-lain. Dari segi layar, Smartphone ini dibekali layar berukuran 5 inch dengan teknologi IPS.

Rencananya Smartphone ini akan diluncurkan di Eropa pada akhir kuartal pertama di 2015 dan di bandrol dengan harga 250 dollar atau Rp.3,2 juta. <fjr>

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Tags :
News Update
Mobile24 April 2024, 15:41 WIB

7 Rekomendasi Game Horor untuk Spek HP Android Rendah 2024

Bermain game horor dapat memicu berbagai emosi, termasuk ketegangan, kecemasan, dan ketakutan.
Ilustrasi - 7 rekomendasi game horor untuk android 2024 (FOTO: Tangkap Layar/ Little Nightmares)
Gadget24 April 2024, 15:27 WIB

Cocok untuk Pemula, Ini 6 HP Gaming Vivo Harga 1 Jutaan Terbaik Paling Dicari 2024

Indogamers merekomendasikan beberapa HP gaming Vivo harga sejutaan ini untuk kamu pilih.
Vivo Y35 menjadi salah satu HP gaming Vivo harga sejutaan yang direkomendasikan Indogamers (FOTO: Vivo.com)
News24 April 2024, 15:10 WIB

Apa Saja Imbalan yang Dijanjikan Salad untuk Gamer yang Mau Bikin Konten Porno AI?

Salad, perusahaan teknologi cloud AI, bikin strategi menarik untuk memanfaatkan kekuatan GPU para gamer demi menciptakan konten dewasa yang dihasilkan oleh AI.
Profil perusahaan Salad cloud AI. (Sumber: Salad)
Infografis24 April 2024, 14:24 WIB

5 Tim Esports dengan Objektif Game Terbaik di Paruh MPL Indonesia Season 13

Di paruh musim MPL Indonesia Season 13, ada sejumlah tim yang menonjol dilihat dari segi game objektif.
5 Tim Esports dengan Objektif Game Terbaik di Paruh Musim MPL ID Season 13 (FOTO: Schnix)
Mobile24 April 2024, 14:23 WIB

Kode Redeem FF Hari ini 24 April 2024 yang Masih Aktif, Gas Klaim Guys!

Kode Redeem FF 2024 adalah Kode Redeem FF hari ini Rabu, 24 April 2024 dan merupakan Kode Redeem FF terbaru.
Kode Redeem FF. (Sumber: Garena)
News24 April 2024, 13:32 WIB

Mengenal Salad, Perusahaan Teknologi AI yang Bikin Gaduh Gegara Minta Gamer Bikin Konten Porno AI

Apa itu perusahaan Salad yang bergerak di bidang jasa cloud AI, dan bagaimana cara kerja mereka? berikut ulasannya.
Sistem kerja cloud GPU yang digunakan oleh Salad. (Sumber: Salad)
Guides24 April 2024, 13:05 WIB

Lagi Viral, Begini Cara Mudah Bikin Bingkai Profil Taylor Swift di TikTok

Banyak pengguna membuat bingkai profil Taylor Swift di TikTok disebabkan para fans Taylor Swift menyambut datangnya album terbaru. Begini langkah-langkahnya.
Trend Taylor Swift di TikTok menymabut hadirnya album terbaru. (FOTO: vt.tiktok.com/ZSFv5Bhh4/)
News24 April 2024, 12:31 WIB

Kenapa Perusahaan Salad Nekat Minta Gamer Bikin Konten Porno AI dengan Imbalan Skin Fortnite?

Perusahaan cloud AI bernama Salad menuai kecaman usai menawarkan hadiah berupa skin Fortnite dan game lain agar gamer mau meminjamkan GPU mereka untuk berbagai keperluan perusahaan, termasuk bikin konten porno AI.
Ilustrasi cloud GPU. (Sumber: NVIDIA)
Guides24 April 2024, 12:21 WIB

5 Hero Marksman Terbaik Untuk Pemula di Honor of Kings, Tidak Perlu Mekanik Tinggi Untuk Memainkannya

Lima hero marksman yang sangat cocok untuk para pemula yang ingin mencoba peruntungan mereka di Honor of Kings.
5 Hero Marksman Terbaik Untuk Pemula di Honor of Kings, Tidak Perlu Mekanik Tinggi Untuk Memainkannya(FOTO: Honor of Kings)
News24 April 2024, 12:10 WIB

Crunchyroll Games Luncurkan Game JRPG Retro Bloodline: The Last Royal Vampire untuk Asia Tenggara

Novel grafis Tiongkok yang populer ini telah dihadirkan dalam bentuk permainan seluler yang tersedia di iOS dan Android.
Bloodline: The Last Royal Vampire. (FOTO: Crunchyroll Games)
IndoGamers

Indogamers merupakan sebuah situs yang didedikasikan kepada seluruh pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+6289633333329

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2023 IndoGamers. All rights reserved.