logo

Ternyata Butuh 1.000 Orang Untuk Membuat GTA V!

root
Sabtu 10 Agustus 2013, 07:00 WIB
Ternyata Butuh 1.000 Orang Untuk Membuat GTA V!

Ternyata Butuh 1.000 Orang Untuk Membuat GTA V!

Hei Gamers,

GTA V memang tidak diragukan lagi sebagai game open world terbesar yang pernah ada. GTA V memberikan beberapa unsur gameplay yang tidak ada pada game lain. Tentunya semua ini tidak lepas dari tangan handal para developer Rockstar yang setengah mampus membuat game ini menjadi kenyataan. Tapi tahukah kalian, ternyata dibalik kesuksesan MAP yang super duber lebar, karakter, storyline, event dan juga detail map yang terlihat nyata di GTA V, terdapat ribuan orang dibelakang layar yang membuatnya?

Pada wawancara yang dilakukan oleh Develop, President Rockstar Leslie Benzies mengatakan bahwa ada lebih dari 1.000 orang yang ikut terlibat dalam pembuatan GTA V. Sebuah mahakarya yang memang dibuat dengan sangat serius dan membutuhkan tidak hanya puluhan orang handal melainkan sampai ribuan orang! 

Lebih lanjut Benzies mengatakan bahwa 'pembuatan game raksasa Rockstar seperti GTA V, Red Dead Redemption tidak lagi ditangani oleh satu studio saja melainkan beberapa studio internal yang bekerja bersama-sama. Untuk menciptakan hasil yang benar-benar memuaskan, butuh banyak orang yang terlibat. Karena disanalah semua ide, gagasan dan juga berbagai saran muncul untuk langkah pengembangan game menjadi lebih baik.

"Itulah cara kita bekerja sekarang. Semua orang bekerja pada pembuatan GTA, atau Read Dead, dan sebagainya, maka kita beralih ke langkah berikutnya", kata benzies. "Sekarang dibutuhkan 1.000 orang untuk membuat game, itulah keharusan bukan lagi sebuah pilihan. Tapi tentu saja 1.000 orang tersebut bukan berarti berkumpul disatu studio.

Ketika ditanya sekali lagi apakah benar membutuhkan 1000 orang untuk membuat GTA V, Benzies menjawab "mungkin lebih. Rockstar sendiri saat ini tengah menghitung lebih dari 350 orang tambahan ikut terlibat". Alasan bahwa dibutuhkan sebanyak itu untuk membuat GTA V, Benzies menjawab 'ya, itu karena besarnya project game yang kita kerjakan. GTA V merupakan projek yang amat sangat besar melebihi Red Dead, GTA San Andreas dan GTA IV. Tentu saja jumlah yang mengerjakan lebih banyak.

"Dan juga ukuran berbagai benda yang ada didalam game. Kita melakukan pembuatan model secara detail setiap menitnya. Sebagai contoh untuk mobil, untuk membentuk atap sebuah mobil secara detail dan beragam saja diperlukan 15 orang. Untuk model detail satu mobil di GTA V saja diperlukan 15-20 orang yang mengerjakan", tambahnya sambil tertawa. Waw amazing!

1.000 orang untuk membuat game GTA V sekelas GTA. Bagaimana jika Indonesia menerapkan sistem seperti ini? Banyak tangan bukan berarti ribet bukan?(Afg)

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Tags :
News Update
News20 Mei 2024, 21:10 WIB

Film Live Action Legend of Zelda Bakal Kolaborasi Intens dengan Penciptanya, Pastikan Setia dengan Akar Gamenya

The Legend of Zelda, salah satu waralaba video game paling dicintai, akan diadaptasi menjadi film live-action. Proyek ini dikembangkan dengan berkolaborasi secara intens dengan Shigeru Miyamoto, pencipta jenius di balik seri ini.
Film Live Action Legend of Zelda Bakal Kolaborasi Intens dengan Penciptanya, Pastikan Setia dengan Akar Gamenya (FOTO: dicebreaker.com)
Gadget20 Mei 2024, 21:00 WIB

3 Pengganti SIM Card Ejector yang Gampang Ditemukan di Rumah, Alternatif saat SIM Card Ejector Rusak atau Hilang

Saat SIM Card ejector patah atau hilang, kamu bisa menggantinya dengan benda lain sebagai alternatif sementara.
Ilustrasi SIM Card ejector pada smartphone (FOTO: shopee)
News20 Mei 2024, 20:53 WIB

The Official Stardew Valley Cookbook, Hadirkan Cita Rasa dalam Game ke Meja Makan Kamu

Penggemar Stardew Valley kini bisa merasakan cita rasa dari permainan favorit mereka di dunia nyata dengan hadirnya "The Official Stardew Valley Cookbook."
The Official Stardew Valley Cookbook (FOTO: Amazon)
Guides20 Mei 2024, 20:02 WIB

Cara Eksport dan Import World di Minecraft Education Edition

Berikut panduan lengkap cara mengelola world di game Minecraft Education, termasuk cara import dan export.
Minecraft Education Edition. (Sumber: Minecraft)
News20 Mei 2024, 19:10 WIB

Spesifikasi Minimal Main Minecraft 1.20 di Android dan iOS Lengkap dengan Rekomendasi Smartphone

Berikut informasi spesifikasi minimal dan rekomendasi smartphone atau HP untuk bermain Minecraft 1.20 di Android dan iOS.
Game Minecraft. (Sumber: Minecraft)
Gadget20 Mei 2024, 19:04 WIB

5 HP Terbaik dan Termurah untuk Main PUBG Mobile Beserta Spesifikasi dan Harganya

Untuk bermain game PUBG Mobile. kamu membutuhkan perangkat atau HP yang spesifikasinya mumpuni seperti berikut ini.
HP terbaik dan murah untuk main PUBG Mobile, Itel RS4 (FOTO: youtube.com/Legawa Gadget)
Infografis20 Mei 2024, 18:38 WIB

Top 5 Hero Paling Sering Dipakai Sepanjang Reguler Season MPL ID Season 13

Sepanjang penyelenggaraan Reguler Season MPL ID Season ke 13, hero-hero ini telah terbukti sangat penting dan sering dipakai pro player dalam setiap strategi.
Top 5 Hero Paling Sering Dipakai Sepanjang Reguler Season MPL ID (FOTO: Schnix)
Console20 Mei 2024, 18:05 WIB

5 Daftar Kelebihan Konsol Gaming Buatan Lokal Advan X-Play

Advan X-Play hadir sebagai konsol game handheld yang akan menjadi pesaing Asus ROG Ally.
Advan X-Play (FOTO: Advan)
Guides20 Mei 2024, 17:27 WIB

Cara Bermain Multiplayer di Minecraft Education Edition

Berikut langkah-langkah untuk setting multiplayer alias main bareng dalam game Minecraft Education Edition.
Minecraft Education Edition. (Sumber: Minecraft)
Gadget20 Mei 2024, 17:06 WIB

6 Kelebihan Oppo A60, Tahan Banting hingga Aman Dipakai saat Hujan

Oppo A60 dibanderol dengan harga mulai dari Rp2 jutaan dengan berbagai kelebihan yang bisa kamu simak berikut ini.
Ilustrasi menggunakan Oppo A60 di kolam renang, karena layarnya bisa digunakan saat basah. (FOTO: Oppo)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+6289633333329

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.