logo

Tragis, Alliance dan Na`Vi Pulang Dari ESL One!

afgan
Jumat 10 Oktober 2014, 00:00 WIB
Tragis, Alliance dan Na`Vi Pulang Dari ESL One!

Tragis, Alliance dan Na`Vi Pulang Dari ESL One!

Saat ini turnamen Dota 2 ESL One sedang berlangsung. Turnamen yang digelar di Madison Square Garden, New york, Amerika Serikat ini mengundang 8 tim dimana diantaranya adalah 4 tim Dota 2 dari Eropa, 3 tim Dota 2 dari Amerika, dan 1 tim dari China untuk memperebutkan total hadiah 100 ribu USD serta tambahan hadiah lainnya.

8 Tim yang ikut bertanding pada ESL One New York adalah Cloud9, Team Secret, Na`Vi, Alliance EG, Na`Vi.us, SNA dan Vici Gaming ini saling bertanding unjuk kekuatan untuk membuktikan siapa yang terbaik.

Turnamen ESL ONe tadi malam telah selesai mempertandingkan babak pertama dimana 6 tim telah bertanding, diantaranya Alliance VS EG, Vici Gaming Vs Na`Vi, Team Secret Vs Na`Vi US. Sialnya, baru babak pertama turnamen dimulai 3 tim besar Na`Vi, Na`Vi.US, dan Alliance langsung pulang setelah kalah dari lawan mereka. Berikut detailnya:

 

Na`Vi VS Vici Gaming


Pada pertandingan pertama, Na`Vi merubah role tim mereka untuk menyusun strategi baru. Bahkan mereka merubah peran Dendi menjadi role carry dengan pick Ursa. Navi juga ingin bermain cepat dengan memilih hero pushing tower untuk melemahkan pertahanan VG. Untuk mensupport Dendi, Navi juga pick 2 hero support Echantress, dan Ogre Magi. Kombinasi Hero pushing tower Enchantress serta Undying dan Razor awalnya membuat VG kewalahan. Tapi ternyata VG mempunyai counter draft yang lebih baik.

Kalah di game pertama, Na`Vi sempat bangkit dan memenangkan game kedua dengan sangat baik. Tapi ternyata ketika harapan itu muncul, VG kembali memupuskan dengna permainan cepat mereka. Permainan cantik dari IceIceIce yang menggunakan Elder Titan dapat diselesaikan dengan Sand King dan Sky hingga membuat Na`Vi merelakan game mereka dan harus pulang di ronde pertama.

 

Alliance Vs EG


Evil Geniuses (EG) merupakan satu-satunya tim yang memang sudah kebal dengan permainan Alliance dengan style Rat. Fear yang sudah kembali dan memimpin team EG nyatanya mampu menghabisi Alliance dengan skor 2-1 dan mengulang kejadian di TI 4 dimana Alliance juga dipulangkan oleh EG pada babak penyisihan. Bagaikan mimpi buruk Alliance yang lagi-lagi terulang kembali oleh EG, mereka tidak mampu menyusun strategi dan merubah permainan. Pertandingan pertama berjalan sangat tipis. Alliance yang sudah rata pada bagian top dan bottom dipaksa habis untuk def Acient. Pada menit-menit terakhir, NP yang berusaha untuk melakukan RAT merepotkan Alliance yang ketika itu sednag melakukan war dengan EG.

Twin Head Dragon dan Krobelus adalah peran yang sangat vital bagi pertandingan EG. Mereka menang karena dua kombinasi ini dapat melumpuhkan gerakan Loda sebagai Anti Mage. Pada pertandingan ini EG memang jauh lebih diunggulkan  68% untuk EG dan 32% untuk Alliance, dan ternyata memang EG mendominasi jalannya pertandingan selama 3 babak. Pertandingan Alliance VS EG wajib anda tonton karena sangat seru.

Untuk penghabisan dari ronde pertama, tersisa 1 lagi pertandingan antara Cloud9 Vs SNA yang sedang berlangsung. Dengan pulangnnya Na`Vi, Alliance dan Na`Vi US, kini tim Secret harus berhadapan dengan tim VG, sedangkan EG masih harus menunggu hasil dari pertandingan Cloud9. Siapakah tim unggulan kalian?

(Afg)

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Tags :
News Update
News28 Maret 2024, 18:00 WIB

17 Fitur Menarik WhatsApp Aero yang Tak Ada di WhatsApp Resmi, Apa Saja Nih?

Berikut daftar fitur-fitur menarik WhatsApp Aero, merujuk pada keterangan di situs buatan mereka.
Ilustrasi login WhatsApp (FOTO: Verihubs)
News28 Maret 2024, 17:05 WIB

5 Karakter Wanita Paling Seksi di Video Game yang Sukses Jadi Pusat Perhatian

Dalam dunia video game, karakter wanita sering kali menjadi pusat perhatian karena penampilan fisik. Berikut beberapa contoh karakter game paling seksi.
Eve, karakter utama Stellar Blade. (Sumber: PlayStation)
Gadget28 Maret 2024, 16:25 WIB

3 Kelebihan Poco C61, Smartphone Kembaran Redmi A3 Harga Rp1 Jutaan

Poco C61 dibanderol mulai Rp1 jutaan yang dibekali berbagai kelebihan yang bisa kamu simak selengkapnya berkut ini.
POCO C61, Smartphone baru POCO harga Rp1 jutaan (FOTO: Gsmarena)
Gadget28 Maret 2024, 16:11 WIB

Mirip Redmi A3, Kupas Lebih Dalam Kinerja Dapur Pacu, Kualitas Kamera dan Kekuatan Baterai Poco C61

Poco C61 mengandalkan prosesor MediaTek Helio G36 untuk sektor dapur pacunya, kamera 8MP dan kamera AI, serta mengandalkan baterai yang berkapasitas 5000 mAh USB-C. Simak ulasan mendalaminya berikut ini.
Smartphone terbaru POCO C61 kembaran Redmi A3 (FOTO: instagram.com/@indiapoco)
News28 Maret 2024, 15:33 WIB

7 Karakter Wanita Terbaik di Microsoft Games Beserta Kisah Hidupnya

Dalam sejarahnya, Microsoft Games sendiri telah menghadirkan banyak karakter perempuan yang sulit untuk dilupakan. Berikut beberapa di antaranya.
Naru dalam game Ori and The Blind Forest. (Sumber: Game Rant)
News28 Maret 2024, 15:10 WIB

Mengulik Aplikasi WhatsApp Aero, Benarkah Simpan Potensi Berbahaya?

Keamanan aplikasi WhatsApp Aero banyak dipertanyakan oleh pengguna internet. Apakah aplikasi ini berbahaya?
Ilustrasi WhatsApp Aero. (Sumber: Pinterest)
Console28 Maret 2024, 14:20 WIB

Desain Xbox Series X Serba Digital Warna Putih Diduga Bocor di Internet

Demi memikat penggemar, Microsoft dilaporkan sedang berencana untuk membuat konsol Xbox Series X serba digital berwarna putih.
Xbox X warna putih. (Sumber: The Shortcut)
Gadget28 Maret 2024, 14:10 WIB

4 Kelebihan Itel RS4 yang Hadir dengan Prosesor MediaTek Helio G99 Ultimate

Itel RS4 dibanderol Rp1 jutaan dan memiliki berbagai kelebihan yang bisa kamu simak selengkapnya berikut ini.
Itel RS4 dengan harga Rp1 jutaan yang memiliki berbagai kelebihan (FOTO: youtube.com/Legawa Gadget)
News28 Maret 2024, 14:00 WIB

Meski Dukung AI, Larian Studios Tak Mau ChatGPT Menulis Dialog Cerita Game

Namun ada pula yang berpandangan lumayan berimbang seperti yang dikatakan oleh Swen Vincke dari Larian Studios.
ChatGPT. (Sumber: Digital Floats)
Gadget28 Maret 2024, 13:37 WIB

Harga Cuma Rp1 Jutaan Siap Libas Game Populer! Yuk Intip Kinerja Dapur Pacu, Kualitas Kamera, dan Daya Tahan Baterai Itel RS4

Itel RS4 menghadirkan prosesor MediaTek Helio G99 Ultimate, kamera utama 50 MP dan AI kamera, serta menghadirkan baterai 5000 mAh yang didukung pengisian cepat 45Watt dengan kinerja dan kualitas lengkap yang bisa kamu simak berikut ini.
Itel RS4, smartphone gaming murah Rp1 jutaan (FOTO: youtube.com/Legawa Gadget)
IndoGamers

Indogamers merupakan sebuah situs yang didedikasikan kepada seluruh pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+6289633333329

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2023 IndoGamers. All rights reserved.