logo

Jangan Pernah Berkata Kasar Ketika Bermain Fifa 13 di Xbox 360!

root
Sabtu 07 Desember 2013, 07:00 WIB
Jangan Pernah Berkata Kasar Ketika Bermain Fifa 13 di Xbox 360!

Jangan Pernah Berkata Kasar Ketika Bermain Fifa 13 di Xbox 360!

Hei gamers,

Bermain game rasanya tidak ramai jika kita hanya diam saja. Sebagian besar dari gamers pastinya mengeluarkan kata-kata teriakan seperti semangat ataupun pujian bahkan teriakan girang jika memang kondisi game sudah dalam keadaan menang. Tapi dari semua kata-kata yang dikeluarkan tidak sedikit kata-kata tersebut adalah makian atau teriak kekesalan karena tidak sesuai dengan harapan kita. Yap game yang memang rawan atas caci makian tersebut adalah game sepak bola FIFA 13. Bagi kalian para player FIFA 13 yang bermain lewat Xbox 360, berhati-hatilah jika ingin menngeluarkan marah atau cacian karena kesal terhadap game tersebut, Why?

 

 

Game Fifa 13 memang rawan akan kata-kata kasar dan makian. Jika kita bermain game ini dan tidak menerima keputusan wasit yang membuat kita kalah dalam bermain, pastinya emosi akan meledak, dan langsung mengeluarkan kata dewa. Sebaiknya nih bagi kalian yang mempunyai "Hobby" tersebut jangan melakukan di Xbox 360 yang dibekali oleh Kinect, kenapa? Yap karena secara otomatis Xbox 360 dengan teknologi Kinect akan menangkap suara tersebut dan memasukan ke dalam game tersebut. Lalu apa efeknya?

Nah jika kalian melakukan omongan kotor dan terdeteksi oleh Kinect maka wasit akan secara langsung memberikan kartu kuning pada pemain yang sedang Anda gunakan. Tidak hanya itu saja, komentator di dalam permainan juga akan ikut bereaksi. Wow! Kelahiran Kinect memang membawa segudang potensi yang selama ini belum pernah dicapai oleh industri game sebelumnya, membuat pengalaman gaming menjadi jauh lebih interaktif dan membuat game menjadi lebih hidup. Fifa 13 adalah salah satu contoh yang menggunakan fitur Kinect tersebut dengan baik. Seperti yang dilansir dari Jagatplay, EA juga sudah mengkonfirmasikan bahwa Kinect akan mengenali makian dari berbagai bahasa utama di dunia, bahkan mengenalinya dalam bentuk aksen sekalipun.

 

 

Oleh karena itu, para gamer harus mulai berhati-hati dan menenangkan diri selama memainkan FIFA 13 ini. Biarpun kalian melakukan caci maki dalam bahasa Indonesia, otomatis Kinect akan mengenali bahasa kalian dan langsung menganalisisnya. Tentunya kalian tidak mau bukan kalau player sekelas Messi kena kartu merah karena omongan kalian? Apalagi jika kalian sedang diambang kekalahan, *Ups. fitur Kinect ini tentunya membawa para player sepak bola kearah yang positif. 

Bagus bukan teknologi Kinect di Fifa 13? Hayo bagi gamers nih yang suka marah-marah bisa mencoba teknologi ini. Eits tentu saja ini hal baik apalagi saat ini kita sedang menjalani puasa.(Afg)

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Tags :
News Update
Guides20 April 2024, 21:31 WIB

Tips untuk Menguasai Belerick, Salah Satu Tank Roaming Terbaik di Mobile Legends

Belerick, dikenal karena pasifnya yang tebal dan permainannya yang brutal, menjadi salah satu pilihan yang tidak boleh diremehkan untuk tank roaming di Mobile Legends.
Belerick Mobile Legends (FOTO: Repro/Moonton)
Console20 April 2024, 21:16 WIB

Bernostalgia dengan Digimon World, Game Lawas PS1 yang Memorable Banget!

Digimon World adalah game yang dirilis untuk konsol PlayStation pada tahun 1999 oleh Bandai.
Digimon World (FOTO: gamerant.com ) (FOTO: gamerant.com)
E-Sport20 April 2024, 20:17 WIB

Profil Evos Branz yang Punya Julukan King of Marksman

Jabran Bagus Wiloko  atau yang akra disapa Branz, pro player handal dari tim Evos yang namanya cukup menarik banyak perhatian di dunia esport.
Profil Evos Branz (FOTO: Instagram.com/@btr_brnaz)
E-Sport20 April 2024, 20:14 WIB

Profil Evos Vanstrong, Roamer Andalan EVOS Glory

Vincentsius Ivan Adrianto  atau yang akrab disapa Vaanstrong atau Van, pro player dari tim Evos yang sebelumnya tergabung dalam tim Aura Fire.
Profil Evos Vaanstrong (FOTO: Instagram.com/@evos.vanstrong_)
Guides20 April 2024, 20:10 WIB

8 Tips Menggunakan Hero Clint Mobile Legends, Jangan Asal Main Marskman Bila Ingin Gendong Tim

Clint hero Marksman yang cukup populer di game Mobile Legends, dengan gaya koboy Clin juga dianggap sebagai hero yang lincah dan dapat diandalkan.
Tips menggunakan hero Clint agar maksimal (FOTO: Tangkap Layar: Mobile Legends)
Guides20 April 2024, 20:04 WIB

6 Hero Counter Clint Mobile Legends, Bisa Diandalkan untuk Semua Lane

Clint merupakan hero Marksman Mobile Legend yang cukup populer jika dibandingkan dengan beberapa hero Marksman lainnya.
Rekomendasi hero counter Clint Mobile Legends (FOTO: Tangkap Layar: Mobile Legends)
Infografis20 April 2024, 20:01 WIB

Build Terbaik Paquito Mobile Legends, Hero Fighter Fleksibel Untuk Berbagai Kondisi!

Berikut adalah panduan build Mobile Legends Paquito, termasuk item terbaiknya, emblem, Battle Spell, dan banyak lagi.
Build Terbaik Hero Paquito Mobile Legends Season 32 (FOTO: Schnix)
Guides20 April 2024, 20:00 WIB

3 Hero yang Bisa Jadi Counter Chou di Mobile Legends

Chou merupakan salah satu hero Mobile Legends yang  memiliki kemampuan diatas rata-rata.
Chou merupakan salah satu hero Mobile Legends (FOTO: Tangkap Layar: Mobile Legends)
Guides20 April 2024, 17:00 WIB

Tips Memaksimalkan Performa Chou Mobile Legends, Pemula Wajib Pahami

Chou merupakan salah satu hero Mobile Legends yang  memiliki kemampuan di atas rata-rata.
Chou merupakan salah satu hero Mobile Legends (FOTO: Tangkap Layar: Mobile Legends)
Guides20 April 2024, 15:50 WIB

Pusing dengan Masha yang Bikin Strees? Hero ini Menurut Lemon, Bisa Jadi Solusinya!

Menghadapi Meta Hero Masha, menurut Lemon bisa diatasi dengan menggunakan Hero Cyclops yang punya kemampuan burst damage yang besar.
Cyclops (FOTO: Moonton)
IndoGamers

Indogamers merupakan sebuah situs yang didedikasikan kepada seluruh pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+6289633333329

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2023 IndoGamers. All rights reserved.