logo

PNY Luncurkan Adapter OTG Lucu Dengan Harga Dibawah 50 Ribu Rupiah!!

afgan
Rabu 01 Januari 2014, 07:00 WIB
PNY Luncurkan Adapter OTG Lucu Dengan Harga Dibawah 50 Ribu Rupiah!!

PNY Luncurkan Adapter OTG Lucu Dengan Harga Dibawah 50 Ribu Rupiah!!

Jakarta, Indonesia – 8 Januari 2014, PNY Technologies (PNY) dianggap sebagai salah satu pemimpin dunia dalam pasar elektronik konsumen dan produk Flash, dengan bangga mengumumkan peluncuran PNY OTG Robot – sebuah adapter OTG untuk menambah fungsionalitas dari smartphone dan tablet AndroidTM 4.0 terbaru. USB OTG merupakan singkatan dari USB On-The-Go, yang berarti bahwa Anda dapat menghubungkan perangkat PC apapun dengan sebuah port yang ada pada suatu perangkat, yang akan bertindak sebagai host yang sama ke sebuah PC. Anda pada akhirnya akan dapat melakukan sesuatu yang lebih produktif ketika menggunakan smartphone atau tablet AndroidTM Anda dengan menghubungkan sebuah USB keyboard/mouse combo dan menikmati kebebasan mengetik dan melakukan segala sesuatu lebih cepat. Pada kebanyakan ponsel  AndroidTM telah cukup cepat dalam mendukung berbagai game/permainan menarik, Anda dapat mengontrol permainan dengan melampirkan sebuah USB joystick dan menikmatik keunggulan kompetitif dibandingkan pesaing Anda.

 

 

Perangkat kecil yang lucu seperti robot AndroidTM, dengan kepala sebagai tutup port micro-USB (male), sementara bagian bawahnya merupakan socket USB 2.0 (female). Port micro-USB dapat di koneksikan ke ponsel/tablet AndroidTM, sementara perangkat yang kompatibel terhadap USB 2.0 apapun dapat di pasang ke ujung yang lain untuk dapat bekerja dengan perangkat AndroidTM. Ukuran unit ini begitu kecil dan beratnya sangat ringan sehingga membuatnya sangat portable.

Adapter PNY OTG Robot juga tersedia dalam paket dengan flash drive USB 2.0 PNY Mini Hook Attaché yang terkenal. Ini merupakan kombinasi sempurna yang memungkinkan Anda untuk memperluas kapasitas penyimpanan perangkat AndroidTM dengan menghubungkan flash drive melalui adapter OTG.

Adapter PNY OTG Robot tersedia dalam empat pilihan warna: Biru,Hijau, Hitam dan Putih, dapat bekerja dengan smartphone dan tablet yang menjalankan sistem operasi AndroidTM 4.0 serta yang terbaru. PNY OTG Robot memiliki garansi 1 tahun dengan harga Rp. 49.000,-

 

Spesifikasi:

  • Berat: 3.4 grams
  • Ukuran: 25.3 mm (L) x 19.5 mm (W) x 10.4 mm (H)
  • Warna: Biru, Hijau, Hitam dan Putih
  • Suhu Pengoperasian: 0 derajat C to +70 derajat C
  • Suhu Penyimpanan: -40 derajat C to +85 derajat C
  • Dukungan OS: AndroidTM 4.0 dan yang terbaru
  • Garansi: Terbatas 1 tahun

 

"AndroidTM merupakan merek dagang dari Google Inc.

Robot AndroidTM di reproduksi atau di modifikasi dari ciptaan dan dimiliki oleh Google serta digunakan sesuai dengan persyaratan yang dijelaskan dalam Creative Commons 3.0 Attribution License."

 

 

 

 

Catatan untuk konsumer: Sementara setiap upaya telah dilakukan sepenuhnya untuk mendukung OTG pada hampir semua perangkat yang memiliki AndroidTM 4.0, mungkin ada situasi langka dimana sebuah ponsel tidak komptibel dengan adapter OTG. Kami mengharapkan agar Anda dapat memeriksa kompatibilitas handset Anda untuk memastikan bahwa unit tersebut dapat mendukung fungsi standar OTG sebelum membeli PNY OTG Robot. Juga, jangan menghubungkan adapter OTG ke perangkat yang mengambil banyak daya seperti USB fan dan beberapa perangkat portable. Anda juga disarankan untuk tidak menghubungkan secara langsung komputer/tablet ke smartphone dengan adapter OTG untuk mencegah kerusakan pada adapter dan perangkat Anda.

Silahkan kunjungi website PNY untuk mendapatkan informasi lebih rinci mengenai jajaran produk PNY di http://www.pny.co.id / www.facebook.com/pnyid

Tersedia di Toko Gunung Agung / TGA, www.dinomarket.com , www.blibli.com & toko2 komputer terdekat. Info lebih lanjut email ke: [email protected]

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Tags :
News Update
Console26 April 2024, 15:08 WIB

5 Rumor Terbesar Resident Evil 9 yang Perlu Dibuktikan Kebenarannya

Biasanya, game AAA beranggaran besar akan sulit dijangkau oleh para leaker namun tampaknya saat ini tidak berlaku bagi Resident Evil 9.
Resident Evil 9 (Sumber: Gamerant)
News26 April 2024, 14:33 WIB

Yuk Bongkar Penyebab PowerWash Simulator Disukai 12 Juta Pemain

PowerWash Simulator jadi fenomena di dunia game setelah mencapai 12 juta pemain di seluruh dunia. Mengapa game ini begitu disukai? Simak berita selengkapnya.
PowerWash Simulator. (Sumber: Steam)
News26 April 2024, 14:05 WIB

Tak Disangka-sangka, Game PowerWash Simulator Tembus 12 Juta Pemain

FuturLab, developer di balik game PowerWash Simulator, merayakan rekor baru jumlah pemain game tersebut yang mencapai lebih dari 12 juta pemain.
PowerWash Simulator. (Sumber: FuturLab)
Gadget26 April 2024, 13:31 WIB

Mari Cek Kemampuan! Begini Kinerja Dapur Pacu, Kualitas Kamera dan Daya Tahan Baterai Oppo K12

Oppo K12 hadir dengan prosesor Qualcomm Snapdragon 7 Gen 3 yang memiliki fabrikasi 4nm, kamera utama 50 MP dengan OIS, dan baterai berkapasitas 5500 mAh, dengan kinerja seperti berikut.
Oppo K12 hadir dengan prosesor Qualcomm Snapdragon 7 Gen 3 (FOTO: gizmochina.com)
E-Sport26 April 2024, 13:12 WIB

Jadwal Kualifikasi dan Link Live Liga Esports Nasional Mahasiswa MLBB Women, Jumat, 26 April 2024, Ada Unibraw dan Gunadarma

Kualifikasi akan menentukan posisi top 32.
Ilustrasi game Mobile Legends. (FOTO: mmos.com)
Console26 April 2024, 13:04 WIB

Skala Peta GTA 6 Diduga Bocor, Benarkah Lebih Luas dari GTA V?

GTA 6 yang dijadwalkan rilis pada musim semi 2025 terancam mundur hingga tahun 2026 karena berbagai alasan.
Bocoran Peta GTA 6. (Sumber: Reddit)
E-Sport26 April 2024, 12:53 WIB

Liga Esports Nasional Mahasiswa Mobile Legends Women Masuki Kualifikasi, Tentukan Posisi Top 32

Kualifikasi Liga Esports Nasional Mahasiswa game Mobile Legends Women dimulai hari ini, Jumat (26/4/2024).
Potret ilustrasi mabar Mobile Legends. (FOTO: Bernama via thestar.com.my)
Gadget26 April 2024, 12:10 WIB

Spesifikasi Lengkap Oppo K12 dengan Snapdragon 7 Gen 3, Segini Lho Harganya

Smartphone terbaru Oppo K12 ini merupakan kembaran dari OnePlus Nord CE4 dengan spesifikasi sebagai berikut.
Oppo K12 (FOTO: Gsmarena)
Mobile26 April 2024, 11:19 WIB

Banjir Hadiah Spesial untuk Player FF. Update Kode Redeem FF Hari ini Jumat 26 April 2024, Kode Redeem FF 2024 Alternatif

Beberapa kode redeem FF alternatif berikut dapat ditukarkan hadiah spesial untuk player Free Fire jika kalian beruntung selama kuota belum habis ditukar
Banjir Hadiah Spesial untuk Player FF. Update Kode Redeem FF Hari ini Jumat 26 April 2024, Kode Redeem FF 2024 Alternatif. (Sumber: garena.com)
Mobile26 April 2024, 11:07 WIB

Kode Redeem FF Hari ini 26 April 2024: Kode Redeem FF 2024 Aktif, Perhatikan Pemberitahaun Garena

Berikut kode redeem FF atau kode redeem Free Fire yang dapat ditukar dengan berbagai hadiah menarik. Perhatikan juga pemberitahaun penting dari Garena
Free Fire. (Sumber: garena.com)
IndoGamers

Indogamers merupakan sebuah situs yang didedikasikan kepada seluruh pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+6289633333329

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2023 IndoGamers. All rights reserved.