logo

Tata Cara Melakukan Streaming di IndowebTV

root
Rabu 01 Januari 2014, 07:00 WIB
Tata Cara Melakukan Streaming di IndowebTV

Tata Cara Melakukan Streaming di IndowebTV

Saat ini indogamers menyediakan sebuah website terbaru yang bernama IndowebTV. Di website tersebut kalian bukan hanya bisa streaming berbagai channel televisi lokal maupun interlokal, kalian juga bisa melakukan sendiri Live Streaming baik dari video kalian ataupun media lain seperti Windows Player, KMP, dll. Di IndowebTV kalian bisa membuat sebuah kanal sendiri dan melakukan Streaming video apapun menggunakan PC/laptop kalian layaknya pembawa acara TV.

 

Video yang bisa kalian sharing/streaming kepada pengujung IndowebTV berupa video tentang game, berita, masak-masak ataupun acara kalian sendiri. Bagaimana caranya? Berikut kita simak bersama-sama penjelasan berikut:

 

1. Buka website IndowebTV

Tampilan 'home' dari website IndowebTV

 

2. Daftar di IndowebTV dengan Klik Sign Up

Klik Sign Up maka akan keluar tampilan Blank yang harus kalian isi

 

Isi semua field yang ada diatas lalu langsung verifikasi via e-mail

 

3. Setelah melakukan register dan verifikasi e-mail, tekan Stream Now

 

4. Setelah itu akan muncul sebuah tampilan kosong baru. Klik 'add new channel' untuk membuat channel sendiri

5. Setelah klik add new channel, maka akan ada banyak pilihan kategori video yang harus kalian pilih. Disinilah kalian harus memilih kategori sesuai dengan video milik kalian yang akan kalian stream.

Isi channel yang akan kamu buat, kategori channel dan gambar/logo dari channel kalian lalu klik next step

 

6. Tentukan Tag dan deskripsi/penjelasan tentang channel kalian. Untuk Tag kalian bisa isi sesuai dengan berbagai kategori video misalnya gaming, dota2, dota. populer, dll.

Isi semua field yang ada lalu ketik next step lagi

 

7. Tentukan perihal channel kalian

 

8. Sudah semua? Saatnya kita mulai broadcast video di Channel kalian!!

9. Akan tampil sebuah tampilan windows baru. Lalu klik tulisan merah dibawah

10. Setelah klik akan keluar lagi tampilan windows baru. Disini kalian akan menemukan tulisan rasio 4:3 dan 16:9. Disini kalian harus memilih sesuai resolusi monitor kalian. Jika kalian memakai monitor wide screen LCD pilih 16:9 jika monitor tabung klik 4:3. Setelah klik, maka save file tersebut dimana saja atau desktop juga bisa. Setelah itu closed tampilan tersebut (jangan clik continue atau cancel)

11. Setelah diminimize semua tampilan, buka file yang disimpan didestkop tadi. Maka file tersebut akan dibuka melalui notepad dan berisi coding. Cari URL dan copy url tersebut

12. Buka Notepad baru lalu paste kode URl yang tadi kalian Copy ke notepad baru tersebut.

13. Selanjutnya buka notepad yang berisi koding tadi, lalu cari kode Stream dan Copy lagi

14. Setelah Copy Stream, Paste lagi kode Stream ke notebaru yang berisi kode URL tetapi dibawah kode URL yang dipaste

 

15. Tutup Notepad yang tadi berisi banyak koding, fokus ke notebaru yang berisi 2 kode URL dan Stream yang telah kita Copas. Setelah itu hapus koding yang ada tulisan amp;

16. Selain tulisan amp; cari lagi kode yang bertuliskan <url></url> dan <stream></stream>

17. Buka Media yang akan kalian gunakan untuk streaming (bisa Windows Media Player, KMP. Steam, dll)

18. Setelah itu buka browser dan buka web www.obsproject.com, lalu download Software tersebut

19. Setelah download software, buka software tersebut dan ditulisan scene, buat scene dulu klik kanan lalu add scene. Setelah itu ditulisan source klik kanan lalu add dan pilih kategori game capture. Lalu ok

20. Akan keluar tampilan baru. Pilihan Application merupakan aplikasi yang sedang kalian running saat ini. Semua akan kedetect disana. Karena kalian akan streaming menggunakan KMP atau Windows Media player, pilih media tersebut (pastikan aplikasi tersebut sudah dibuka terlebih dahulu agar kedetect oleh sotfware). Setelah memilih tekan ok

21. Setelah klik Ok, maka klik setting dikanan. Disini kalian bisa mengatur semua kualitas video yng akan kalian stream. Berapakah kecepatan orang akan men-stream video dari kalian, downscale, semua bisa kalian atur sesuai kehendak kalian. Jika menginginkan kualitas video baik, maka atur di encoding dan tentukan bitrade kb/s (semakin tinggi kalian atur semakin baik kualitas tapi memerlukan bandwith yang cukup tinggi. Atur ke 1000 untuk kualitas standart.

22. Setelah itu klik Apply dan pergi ke tab Broadcast setting. Dipilihan mode ganti dengan Live Stream. Terdapat kolom server dan streamkey pada tab Broadcast setting. Ingat kedua kode URL dan Stream yang kalian copas di notepad? yap inilah saatnya kalian gunakan. Untuk kode URL, copy lalu paste di kolom server, dan untuk kode Stream, copy dan paste di kolom streamkey. Setelah semua selesai klik Apply dan OK.

23. Setelah semua sudah disetting, maka play video kalian melalui media yang tadi kalian pilih (WMP, KMP, dll) setelah video kalian play, klik lagi software open broadcast dan klik preview untuk liat hasil sebelum di stream. Kalau tampilan muncul, berarti selamat anda telah sukses!!

 

24. Untuk melihat hasil video di IndowebTV, langsung buka website IndowebTv lalu disisi kiri akan ada tulisan logo channel kalian dan lambang LIVE. Jika ada selamat kalian sukses membuka channel sendiri!! Jika masih ada kesalahan, silahkan lihat video berikut untuk lebih jelas:

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Tags :
News Update
Guides25 April 2024, 21:00 WIB

Kelebihan Claude dan Roger, 2 Marksman yang Paling Sering Digunakan ONIC CW

Calvin Winata atau yang akrab disapa Onic CW, merupakan gold laner terbaik di antara jajaran pemain di scene MPL Indonesia Season 13.
Hero andalan CW di MPL ID Season 13 (FOTO: Instagram.com/@calvinwinata)
Guides25 April 2024, 20:44 WIB

4 Hero Paling Sering Digunakan Alter Ego Tazz di MPL ID Season 13

Darrel Jovanco Wijaya atau Tazz merupakan Jungler dari tim Alter Ego yang berhasil mencuri perhatian banyak pihak karena berhasil menampilkan permainan yang cukup baik di MPL ID Season 13 yang masuk dalam minggu ke-6.
Hero andalan Tazz Jungler Alter Ego (FOTO: Instagram.com/@darrel.jovancooo)
Guides25 April 2024, 20:22 WIB

5 Tips Bermain Sebagai Jungler di Honor of Kings, Panduan untuk Pemain Pemula

Bermain sebagai jungler dalam permainan Honor of Kings membutuhkan strategi dan pemahaman yang baik tentang peran tersebut.
5 Tips Bermain Sebagai Jungler di Honor of Kings, Panduan untuk Pemain Pemula(FOTO: hokarena.com.br)
E-Sport25 April 2024, 20:22 WIB

Profil ONIC Butss, Karir, Prestasi hingga Nama Aslinya

Onic Butss yang memiliki nama lengkap Muhammad Satrya Sanubari, lelaki kelahiran  2001 yang merupakan pro player Mobile Legends dari tim ONIC.
Profil Butss (FOTO: Instagram.com/@msatryas)
Mobile25 April 2024, 20:14 WIB

Game Dungeon and Fighter Mobile Buatan Tencent Bakal Launching Tanggal 21 Mei 2024 di Android dan iOS

Dungeon and Fighter Mobile adalah game RPG aksi open-world yang akan segera dirilis oleh Tencent.
Dungeon and Fighter (FOTO: Nexon)
Infografis25 April 2024, 19:50 WIB

Bigetron Alpha dan Geek Fam Masih Imbang

Dalam 6 kali pertemuan Bigetron Alpha vs Geek Fam terakhir di panggung MPL, keduanya masih imbang dan sama-sama kuat.
Bigetron Esports dan Geek Fam Masih Imbang (FOTO: Schnix)
Guides25 April 2024, 18:53 WIB

5 Tips Memainkan Hero Angela Honor of Kings, Nomor 3 Wajib Kamu Lakukan!

Dengan kemampuan yang kuat dan strategi yang tepat, kamu dapat menguasai medan perang dengan kehadiran Angela.
5 Tips Memainkan Hero Angela Honor of Kings, Nomor 3 Wajib Kamu Lakukan! (FOTO: Honor of Kings)
Infografis25 April 2024, 18:18 WIB

RRQ Hoshi Belum Pernah Kalah Lawan Aura Fire

Dalam 6 kali pertemuan Aura Fire vs RRQ Hoshi terakhir di panggung MPL, hasilnya selalu berpihak pada RRQ Hoshi.
RRQ Hoshi Belum Pernah Kalah Lawan AURA Fire (FOTO: Schnix)
Mobile25 April 2024, 18:12 WIB

PUBG Balikin Lagi Peta Erangel untuk Waktu yang Terbatas

Buat kamu yang sudah main PUBG sejak game ini rilis tahun 2017 silam, peta Erangel benar-benar bisa bikin kangen.
PUBG Mobile. (Sumber: pubg.com)
Guides25 April 2024, 18:00 WIB

4 Hero Tank Terbaik Honor of Kings di Bulan April, Bisa Bantu Tim Memenangkan Pertandingan

Dalam Honor of Kings, pemain dapat memilih dari berbagai macam hero, termasuk tank yang memiliki peran vital dalam pertahanan dan inisiasi tim.
4 Hero Tank Terbaik Honor of Kings di Bulan April, Bisa Bantu Tim Memenangkan Pertandingan(FOTO: Honor of Kings)
IndoGamers

Indogamers merupakan sebuah situs yang didedikasikan kepada seluruh pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+6289633333329

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2023 IndoGamers. All rights reserved.