logo

Gamescom : Event Game Internasional Terbesar 2012

root
Minggu 08 Januari 2012, 07:00 WIB
Gamescom : Event Game Internasional Terbesar 2012

Gamescom : Event Game Internasional Terbesar 2012

Hai gamers,

Apakah kalian sudah pada tahu event game internasional yang ada di dunia? Sepertinya kalian sudah mengetahui beberapa Event game internasional yang diadakan tiap tahun sekali. Sebagai contoh salah satu event game sejagat yang sudah dilaksanakan pada bulan juni lalu adalah International Event Game E3. Mungkin ada beberapa event game internasional yang beragam dilaksanakan tiap tahun untuk para gamers didunia. Dan Kali ini kita akan membahas event International bernama Gamescom.

 


 

Gamescom adalah ajang/event tukar-menukar untuk video game yang dilaksanakan setiap tahun. Event ini diselenggarakan oleh Bundesverband Interaktive Unterhaltungssoftware (Federal Association of Interactive Entertainment Software). Event ini dimanfaatkan oleh beberapa Developer game untuk memamerkan game mereka yang  akan datang dan berbagai hardware yang diproduksinya. Tentunya event tersebut selalu berkembang tiap waktu dan meluas ke berbagai macam kategori.

Gamescom adalah event game terbesar didunia dengan 275.000 visitor, lebih dari 5000 jurnalistik/wartawan, dan 557 peserta kompetitor dari 39 negara yang menghadiri acara tersebut pada tahun ketiga acara digelar. Pertama kali Gamescom digelar pada tanggal 19 Agustus - 23 Agustus 2009. Digelar kembali event Gamescom pada tanggal 15 Agustus - 19 Agustus 2012 kemarin. Event ini diadakan pada lahan seluas 120.000 meter persegi.

 

 

Siapa saja kompetitor Publisher dan developer game yang ikut meramaikan Gamescom 2012 Kemarin? Nah tentunya hal ini yang membuat seru event ini. Para kompetitor saling bersaing mempertunjukan game-game andalan mereka yang akan datang. Mau tahu Publisher dan Developer game yang ikut bersaing di Gamescom? dan game apa saja yang diperlihatkan? Yuk bareng-bareng kita lihat dibawah ini :

 

Activision Blizzard :

 Call of Duty: Black Ops II (360, PS3, PC), Transformers: Fall of Cybertron (360, PS3, PC), 007 Legends (360, PS3), Deadpool (360, PS3), StarCraft II: Heart of the Swarm (PC), World of Warcraft: Mists of Pandaria (PC).

 

1C Company :

Nuclear Union (PC), Royal Quest (PC), King’s Bounty: Warriors of the North (PC).

 

2K Games

Borderlands 2 (360, PS3, PC), XCOM: Enemy Unknown (360, PS3, PC), Bioshock Infinite (360, PS3, PC).

 

Bethesda Softworks

Dishonored (360, PS3, PC), Doom 3: BFG Edition (360, PS3, PC).

 

Bohemia Interactive

ARMA 3 (PC), Carrier Command: Gaea Mission (360, PC).

 

Capcom

Remember Me (360, PS3, PC), Resident Evil 6 (360, PS3, PC), DmC: Devil May Cry (360, PS3, PC), Lost Planet 3 (360, PS3, PC), Street Fighter X Tekken (Vita).

 

Codemasters

F1 2012 (360, PS3, PC)

 

Electronic Arts

Crysis 3 (360, PS3, PC), Army of Two: The Devil's Cartel (360, PS3), SimCity (PC), FIFA 13 (360, PS3, PC, Wii U, 3DS), Medal of Honor: Warfighter (360, PS3, PC, Wii U), Need for Speed: Most Wanted (360, PS3, PC, Wii U), Dead Space 3 (360, PS3, PC), Command & Conquer (PC).

 

Konami

Metal Gear Rising: Revengeance (360, PS3)

 

 

Naah keren-keren bukan Game dan Publisher yang bertarung di Gamescom? Kita tentunya berharap para game dan Developer bisa mengeluarkan game yang sangat berkualitas bagi kita para gamers yang nantinya bisa kita mainkan dengan penuh kesenangan dan keseruan. Berbagai game dengan nama Crysis 3,  Deadspace 3 dan Resident Evil sudah siap untuk diluncurkan yang sepertinya membuat kita tidak sabar menunggu nih gamers,

 

 

Oh iya selain ketegori diatas nih gamers, Gamescom mengadakan satu kategori lain bernama Game Developers Conference Europe. Dimana semua game developer mengadakan konfrensi pers untuk membuat penyataan, tanya jawab tentang bagaimana game tersebut dibuat, tanggal perilisan dan berbagai tips bagaimana game tersebut  dimainkan.

 

Satu kategori yang ga kalah keren nih gamers yang dilaksanakan pada event Gamescom kemarin adalah Cosplay. tentunya banyak para pengunjung yang memakai pakaian ala jagoan anime dan Game dan berpose layaknya karakter kesukaan mereka. Tentunya Gamescom menyediakan hadiah menarik bagi para cosplayer yang benar-benar mirip dengan tokoh anime yang mereka perankan. 

 

 

Nah nah seru kan Event Gamescom 2012 yang diselenggarakan kemarin? Bagi kalian nih yang penasaran bagaimana cuplikan Gamescom kemarin? Yuk kita simak video dibawah ini. Untuk lebih jelas apa aja sih yang terjadi seputar Gamescom, bisa kalian lihat disini nih Gamescom.com

 

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Tags :
News Update
Console11 Mei 2024, 11:01 WIB

Penggemar Sebut Ada Wong Bisa Pensiun dari Resident Evil dengan Cara ini, Capcom Diminta Lebih Serius Bikin Skenario

Di tengah-tengah gelombang rumor mengenai Resident Evil 9, satu pertanyaan muncul di benak penggemar setia: apakah waktunya bagi Ada Wong untuk pensiun dari serial ini?
Ada Wong, Resident Evil 4 Remake (FOTO: Screen Rant) (FOTO: Screen Rant)
E-Sport11 Mei 2024, 08:05 WIB

Jadwal Lengkap Playoff MPL ID Season 13, Grand Final 9 Juni 2024

Enam tim yang berada di posisi 6 besar klasemen akhir MPL ID Season 13 regular season nantinya akan lolos ke play-off.
Playoff MPL ID Season 13 (FOTO: Instagram/mpl.id.official)
E-Sport11 Mei 2024, 07:58 WIB

Head-to-head Derby Klasik Evos vs RRQ, Laga Penting RRQ Tembus Playoff

Dari head-to-head RRQ dominan.
Derby klasik tersaji pada week 8 day 2, Sabtu (11/5/2024) antara Evos vs RRQ- (FOTO: Instagram/mpl.id.official)
E-Sport11 Mei 2024, 06:36 WIB

Jadwal MPL ID Season 13 Week 8 Day 2, Sabtu, 11 Mei 2024, Evos dan Onic Berlaga

Week 8 adalah pekan yang paling menegangkan di babak regular season.
Onic berlaga hari ini di jadwal week 8 day 2 MPL ID Season 13, Sabtu (11/5/2024) (FOTO: Moonton)
E-Sport11 Mei 2024, 05:51 WIB

Hasil MPL ID Season 13 Week 8, Jumat 10 Mei 2024, Geek Fam Bangkit, Bigetron Tak Terbendung

Akankah Bigetron tampil sebagai pemuncak klasemen sampai akhir regular season?
Ekspresi kemenangan Geek Fam di hari pertama MPL ID Season 13, Jumat (10/5/2024) (FOTO: Moonton)
Guides10 Mei 2024, 20:23 WIB

5 Tips Bermain Iritel dengan Efektif, Membawa Kembali Kejayaan Hero yang Terlupakan

meskipun terpinggirkan, Iritel masih memiliki potensi besar jika dimainkan dengan tepat. Berikut adalah beberapa tips untuk membawa kembali kejayaan hero yang terlupakan ini:
5 Tips Bermain Iritel dengan Efektif, Membawa Kembali Kejayaan Hero yang Terlupakan (FOTO: Mobile Legends)
Guides10 Mei 2024, 19:58 WIB

5 Tips yang Harus Kamu Lakukan Buat Jadi Roamer Keren di Mobile Legends, Nomor 5 Kadang Sulit Banget Dipraktekkan!

Selain memiliki skill dalam permainan, kepribadian yang dimiliki juga berperan besar dalam menentukan seberapa efektif kita sebagai seorang Roamer.
5 Cara yang Harus Kamu Lakukan Buat Jadi Roamer Keren di Mobile Legends, Nomor 5 Kadang Sulit Banget Dipraktekkan!(Sumber: Moonton)
Guides10 Mei 2024, 19:25 WIB

Rekomendasi Build Popol dan Kupa Terbaik di Mobile Legends Season 32, Hero yang Bisa Fleksibel Bermain di Berbagai Peran

Ada beberapa hero unik yang dapat memanggil unit untuk membantu mereka dalam pertempuran. Inilah sebabnya mengapa banyak pemain yang ingin mengetahui build Popol dan Kupa terbaik, emblem yang telah direvamp, serta cara memainkannya dengan benar.
Rekomendasi Build Popol dan Kupa Terbaik di Mobile Legends Season 32, Hero yang Bisa Fleksibel Bermain di Berbagai Peran (FOTO: Mobile Legends)
Guides10 Mei 2024, 18:20 WIB

5 Zodiak yang Cocok Bermain Sebagai Support di Mobile Legends, Punya Sifat Mendukung dan Melindungi Tim

Berdasarkan karakteristik zodiak, berikut adalah lima zodiak yang cocok untuk bermain sebagai support di Mobile Legends
Angela Mobile Legends (FOTO: Repro/Moonton)
Guides10 Mei 2024, 16:48 WIB

Rekomendasi Build Edith Terbaik di Mobile Legends Season 32, Tidak Perlu Khawatir Kalau Dapat Satu Tim Lemah!

Rekomendasi build Edith Mobile Legend ini akan berfokus pada cara mengoptimalkan potensi hero dengan menawarkan rekomendasi untuk item, emblem, dan Battle Spells untuk meningkatkan permainan kamu.
Rekomendasi Build Edith Terbaik di Mobile Legends Season 32, Tidak Perlu Khawatir Kalau Dapat Satu Tim Lemah! (FOTO: Moonton)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+6289633333329

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.