logo

Smartphone Membuat Manusia Menjadi Budak Teknologi

root
Rabu 09 Januari 2013, 07:00 WIB
Smartphone Membuat Manusia Menjadi Budak Teknologi

Smartphone Membuat Manusia Menjadi Budak Teknologi

Tujuan utama dari diciptakannya smartphone dan tablet adalah agar dapat membantu kehidupan sehari-hari manusia untuk dalam beraktivitas. Memang semakin kesini tablet dan smartphone semakin dikembangkan oleh para developer untuk bisa memenuhi kebutuhan entertainment juga, tapi apakah kebutuhan hiburan ini justru malah menggeser tujuan utama dari dibuatnya ponsel-ponsel pintar tersebut?

 

 

Hidup dengan mobilitas yang tinggi memang sangat efisiensi sekali. Manusia jadi tidak terpaku pada satu tempat saja untuk mengerjakan sesuatu di depan PC mereka masing-masing. Meskipun sudah ada teknologi seperti laptop dan netbook, tapi smartphone dan tablet dirasa lebih nyaman dan ringkes untuk dibawa kemana-mana. Komputer sekarang sudah bisa dirasakan pada sebuah genggaman tangan yang bisa dimasukkan ke dalam kantong.

 

 

Perkembangan teknologi yang bagus ini ternyata membuat salah satu pengembang teknologi yang berada di Asia yaitu Southeast Asia and Pasific Qualcomm Technologies menyesal, hal ini seperti yang ungkapkan oleh salah satu petingginya yang bernama John Stefanac. Perkembangan teknologi beberapa tahun terakhir memang sangat pesat sekali, namun hal ini justru membuat para penggunanya menjadi ketergantungan dengan teknologi. Bahkan John juga menambahkan kalau banyak orang saat ini yang tidak bisa meninggalkan ponsel mereka saat keluar dari rumah.

John mengatakan kalau tanpa disadari smartphone telah merubah perilaku konsumen. Tujuh puluh persen orang tak bisa keluar rumah dengan meninggalkan smartphone-nya di rumah. Hal ini tentu cukup mengejutkan bagi kehidupan sosial setiap orang yang ada sekarang. Sama seperti yang telah diungkapkan pada sebuah video yang diunggah ke situs YouTube degan judul I Forgot My Phone, dimana pada video tersebut menggambarkan kalau sudah banyak orang yang tidak bisa jauh dari ponsel mereka. Tujuan utama ponsel sebagai alat komunikasi jarak jauh pun sudah terlupakan.

 

 

Ponsel memang membuat orang yang jauh menjadi dekat, namun justru membuat orang yang dekat menjadi jauh. Jika gamers disini juga ada yang pecinta band metal, sadarkah kalian kalau menonton konser metal saat ini tidak seenak dahulu? Lebih sedikit moshing, headbang, atau aksi circle. Lebih banyak yang memegangi ponsel mereka untuk mengambil gambar dan sibuk merekam video untuk segera dipamerkan ke teman-teman di jejaring sosial. Masih ingin menjadi korban teknologi? <bms>

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Tags :
News Update
Guides19 April 2024, 17:38 WIB

Tenang dan Kuasai Keadaan, Ketahui 6 Cara Mudah Mengatasi Kode QR Tidak Valid di WhatsApp

Kode QR WhatsApp yang tidak valid bisa disebabkan oleh berbagai hal dan bisa kamu atasi dengan cara seperti berikut.
Ilustrasi WhatsApp.
Gadget19 April 2024, 17:05 WIB

5 Kelebihan Vivo T3X 5G yang Bikin Main Game Battle Royale Lancar Jaya

Smartphone baru dari Vivo untuk pasar India yang dibanderol dengan harga mulai dari Rp2,6 jutaan ini memiliki berbagai kelebihan seperti berikut.
Vivo T3X 5G dengan berbagai kelebihannya (FOTO: Vivo)
Guides19 April 2024, 16:54 WIB

Pantas Sulit Dilawan, Ini dia Kelebihan Hero Chou Mobile Legends

Chou merupakan salah satu hero Mobile Legends yang tidak bisa diremehkan, sebab Chou merupakan salah satu hero yang serbaguna.
Chou merupakan salah satu hero Mobile Legends (FOTO: Tangkap Layar: Mobile Legends)
Guides19 April 2024, 16:42 WIB

Pemula Wajib Baca, Tips Menggunakan Hero Paquito dengan Efektif di Exp Lane

Paquito merupakan salah satu hero Mobile Legends yang memerlukan keterampilan dan pemahaman yang baik untuk dapat menggunakannya secara efektif.
tips menggunakan hero Paquito (FOTO: Tangkap Layar: Mobile Legends)
Guides19 April 2024, 16:38 WIB

Kelebihan Hero Bane Mobile Legends, Bisa Bikin Lawan Kena Mental di Exp Lane

Bane merupakan salah satu hero Mobile Legends yang memiliki dua jenis serangan, yaitu serangan jarak dekat dan serangan jarak jauh.
Kelebihan hero Bane (FOTO: Tangkap Layar: Mobile Legends)
E-Sport19 April 2024, 16:31 WIB

Profil Aura Aran, Exp Laner yang Berhasil Membangkitkan Aura Fire dari Keterpurukan di MPL ID Season 12

Aldhia Fahmi Aranda atau yang akrab disapa Aran, yang merupakan seorang pro player Mobile Legends dari tim Aura Fire.
Profil Aran (FOTO: Instagram.com/@aura.aran)
Guides19 April 2024, 16:29 WIB

Exp Laner Wajib Tahu, Kelebihan Hero Mobile Legends Paquito, Cocok Buat Split Push

Paquito salah satu hero Mobile Legends yang menarik perhatian banyak pemain, karena dianggap memiliki kemampuan  yang unik  di medan perang.
Kelebihan hero Paquito (FOTO: Tangkap Layar: Mobile Legends)
E-Sport19 April 2024, 16:25 WIB

Profil Aura High, Jungler Imut yang Suka Pakai Hero Unik

Jehuda Jordan Sumual atau yang akrab disapa High merupakan seorang pro player Mobile Legends yang saat ini berada dalam tim esport Aura Fire.
Profil Aura High (FOTO: Instagram.com/@aura.high_)
Infografis19 April 2024, 16:22 WIB

5 Hero Paling Sering di Banned di Mode Ranked Mythic Mobile Legends Season 32

Sejumlah hero mendapat perhatian serius dari player Mobile Legends dan selalu jadi langganan banned di mode ranked Season 32
5 Hero Mobile Legends Paling Sering di Banned di Season 32 (FOTO: Schnix)
PC19 April 2024, 16:05 WIB

6 Alasan Utama di Balik Manor Lords Jadi Game Paling Diinginkan di Steam

Berikut beberapa alasan mengapa Manor Lords menjadi game yang paling diinginkan di Steam.
Manor Lords. (Sumber: Steam)
IndoGamers

Indogamers merupakan sebuah situs yang didedikasikan kepada seluruh pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+6289633333329

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2023 IndoGamers. All rights reserved.