logo

HyperX Luncurkan SSD Terbaru Savage Berbasis SATA

root
Minggu 04 Januari 2015, 00:00 WIB
HyperX Luncurkan SSD Terbaru Savage Berbasis SATA

HyperX Luncurkan SSD Terbaru Savage Berbasis SATA

HyperX®, sebuah divisi dari Kingston Technology, pemimpin dunia yang independen dalam produk memori, hari ini mengumumkan HyperX Savage, yang merupakan generasi terkini SSD SATA Rev. 3 (6Gb/s). HyperX Savage didukung oleh Phison S10 quad-core, kontroler delapan channel memberikan kecepatan baca/tulis menakjubkan untuk data compressible dan incompressible, serta IOPS yang tinggi. Produk ini menggantikan SSD yang sangat sukses di pasaran HyperX 3K SSD.

HyperX Savage merupakan SSD berbasis SATA tercepat dalam keluarga HyperX. Dengan kecepatan baca sekuensial hingga 560MB/s dan kecepatan tulis sekuensial 530MB/s, serta IOPS hingga 100.000 untuk baca dan 89.000 untuk tulis, HyperX Savage menawarkan kinerja tertinggi, pekerjaan multitasking sangat responsive dan keseluruhan kerja sistem yang lebih cepat. Produk ini memiliki fitur sebuah casing baja dan alumunium berwarna merah yang menarik dengan profile rendah yang dapat cukup hampir di setiap notebook, desktop dan PC berukuran kecil. Desain terbaru ini melanjutkan tren HyperX yang selalu menjadi pemimpin dalam produk-produk gaming yang gaya.

“Kami sangat bangga dapat memperkenalkan HyperX Savage sebagai SSD berbasis SATA kami yang terbaru dan tercepat,” ujar Nathan Su, Direktur Penjualan Memori Flash Kingston, Wilayah Asia Pasifik. “Drive HyperX 3K telah menjadi bagian penting dari SSD kami yang ditawarkan semenjak tahun 2012 dan kini dengan Savage, kami bahkan memberikan kinerja yang lebih tinggi dan kapasitas untuk memuaskan semua pelanggan, kalangan enthusiast dan gamer yang menuntut.”

HyperX Savage tersedia dalam kapasitas 120GB, 240GB, 480GB dan 960GB. Produk ini di jual dalam bentuk tunggal atau dengan paket upgrade kit yang didalamnya termasuksebuah enklosur 2.5” USB 3.0, 3.5” bracket dan sekrup pemasangan, kabel data SATA, software5 kloning hard drive, multi-bit screwdriver dan adapter 7mm hingga 9.5mm. 

Fitur dan Keuntungan SSD HyperX Savage:

  • Kinerja: kecepatan yang menakjubkan untuk meningkatkan produktivitas
  • Desain yang unik: rangka berwarna merah menakjubkan memberikan kesan modern pada hardware PC terkini
  • Ramping: memiliki ketebalan hanya 7mm sehingga dapat muat ditempatkan di hampir semua notebook dan desktop
  • Pemindahan yang cepat dan mudah: tersedia paket all-in-one dengan aksesoris HyperX premium, termasuk sebuah handy multi-kit screwdriver dan enklosur USB 3.0 untuk instalasi lebih mudah
  • Garansi: garansi tiga tahun dan gratis dukungan teknis

HyperX merupakan divisi produk berkinerja tinggi dari Kingston Technology yang meliputi memori DDR4 dan DDR3 berkinerja tinggi, SSD, USB Flash Drive, dan aksesoris gaming. Ditujukan untuk kalangan gamer, overclocker dan enthusiast, HyperX dikenal di seluruh dunia akan kualitas, kinerja dan inovasinya. HyperX memiliki komitmen pada eSports serta telah menjadi sponsor lebih dari 20 tim secara global dan menjadi sponsor tunggal dari Intel Extreme Masters. HyperX dapat ditemukan di berbagai pertunjukkan termasuk China Joy, PAX, Davao Cyber Expo, dan TGS & Big Fest.

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Tags :
News Update
Mobile26 April 2024, 09:43 WIB

Cara Memulihkan Akun Free Fire yang Terkena Hack Biar Selalu Aman Dimainkan

Saat ini, Free Fire menjadi salah satu game yang cukup banyak disorot gara-gara isu akan segera diblokir oleh Kominfo. Rumor tersebut bermula dari saran KPAI yang mendesak pemerintah menghapus game-game yang memuat unsur kekerasan.
Free Fire. (Sumber: garena.com)
Guides26 April 2024, 09:37 WIB

3 Hero Paling Sering Dimainkan ONIC Butss di MPL ID Season 13

Muhammad Satrya Sanubari atau yang akrab disapa Butss merupakan kaptem tim esports Mobile Legends, ONIC.
Daftar 3 hero yang paling sering dimainkan onic Butss di MPL ID Season 13 (FOTO: Instagram.com/@msatryas)
E-Sport26 April 2024, 09:24 WIB

Jadwal MPL ID Season 13 Week 6, Jumat, 26 April 2024, Menentukan Puncak Klasemen

Pada jadwal yang dirilis pada Jumat ini akan ada dua pertandingan yang bakal menentukan pemuncak klasemen setelah hari pertama week 6.
Bigetron Alpha, salah satu tim yang akan bertanding pada Jumat (26/4/2024).
News26 April 2024, 09:02 WIB

Viral Curhat Seorang Istri, Bercerai Sampai Anak Meninggal karena Suami Kecanduan Game

Melalui media sosial tersebut, perempuan asal Probolinggo, Jawa Timur itu menceritakan kisah perceraiannya gara-gara suami kecanduan game.
Kisah cerai karena kecanduan game. (Sumber: TikTok/@nurhayatihennart)
Mobile26 April 2024, 08:34 WIB

Update Kode Redeem FF Hari ini 26 April 2024, Masih Aktif dan Buruan Klaim Hadiahnya

Sudah tahu Kode Redeem FF 2024 hari ini, Jumat, 26 April 2024? Kalau belum simak artikel ini sampai akhir ya guys ya.
Kode Redeem FF. (Sumber: Garena)
E-Sport25 April 2024, 22:00 WIB

Profil ONIC CW, Goldlaner Asal Medan yang Punya Segudang Prestasi

Alvin Winata atau yang akrab disapa Onic CW salah satu pro player Mobile Legends yang memiliki banyak penggemar dan juga cukup ditakuti di panggu MPL Indonesia.
Profil ONIC CW (FOTO: Instagram.com/@calvinwinata)
Guides25 April 2024, 21:00 WIB

Kelebihan Claude dan Roger, 2 Marksman yang Paling Sering Digunakan ONIC CW

Calvin Winata atau yang akrab disapa Onic CW, merupakan gold laner terbaik di antara jajaran pemain di scene MPL Indonesia Season 13.
Hero andalan CW di MPL ID Season 13 (FOTO: Instagram.com/@calvinwinata)
Guides25 April 2024, 20:44 WIB

4 Hero Paling Sering Digunakan Alter Ego Tazz di MPL ID Season 13

Darrel Jovanco Wijaya atau Tazz merupakan Jungler dari tim Alter Ego yang berhasil mencuri perhatian banyak pihak karena berhasil menampilkan permainan yang cukup baik di MPL ID Season 13 yang masuk dalam minggu ke-6.
Hero andalan Tazz Jungler Alter Ego (FOTO: Instagram.com/@darrel.jovancooo)
Guides25 April 2024, 20:22 WIB

5 Tips Bermain Sebagai Jungler di Honor of Kings, Panduan untuk Pemain Pemula

Bermain sebagai jungler dalam permainan Honor of Kings membutuhkan strategi dan pemahaman yang baik tentang peran tersebut.
5 Tips Bermain Sebagai Jungler di Honor of Kings, Panduan untuk Pemain Pemula(FOTO: hokarena.com.br)
E-Sport25 April 2024, 20:22 WIB

Profil ONIC Butss, Karir, Prestasi hingga Nama Aslinya

Onic Butss yang memiliki nama lengkap Muhammad Satrya Sanubari, lelaki kelahiran  2001 yang merupakan pro player Mobile Legends dari tim ONIC.
Profil Butss (FOTO: Instagram.com/@msatryas)
IndoGamers

Indogamers merupakan sebuah situs yang didedikasikan kepada seluruh pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+6289633333329

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2023 IndoGamers. All rights reserved.