logo

J.K. Rowling Kembali Memukau di Fantastic Beasts and Where to Find Them

root
Senin 11 Januari 2016, 00:00 WIB
J.K. Rowling Kembali Memukau di Fantastic Beasts and Where to Find Them

J.K. Rowling Kembali Memukau di Fantastic Beasts and Where to Find Them

Kamu pecinta Harry Potter? Di November 2016 ini kamu para pecinta Harry Potter akan kembali disuguhkan aksi sihir Hogwart yang begitu sangat ajaib.

Setelah film terakhirnya Harry Potter and The Deathy Hallows Part 2 yang diluncurkan pada tahun 2011 lalu telah berhasil meraup kesuksesan yang begitu memukau. Kali ini J.K Rowling yang merupakan penulis pada semua seri film Harry Potter. Akan kembali membawa kisah dunia Sihir Hogwart dengan judul film Fantastic Beast and Where to Find Them.

Tentunya bagi kamu yang suka sekali dengan Harry Potter, film Fantastic Beasts and Where to Find Them ini sudah kamu tunggu-tunggu kemunculannya. Film yang dibuat berdasarkan novel yang merupakan karya dari penulis Harry Potter siapa lagi kalo bukan J.K Rowling.

Dengan garapan sutradara David Yates serta skenario yang ditulis oleh J.K Rowling dan sejumlah aktris dan aktor top yang seperti Eddie Redmayne, Johhny Depp,  Katherine Weterston, Alison sudol, dan Dan Fogler. Akan membawa suguhan yang menarik dengan alur cerita yang menarik dan suguhkan sihir-sihir yang memukau.

Cerita bermula dari Newt Scamander (Eddie Redmayne) yang merupakan seorang siswa penyihir yang telah lulus dari sekolah sihir yang cukup terkenal dan tersohor dikala itu yaitu Hogwarts.

Sosok Newt Scamander selain seorang penyihir dia juga merupakan seorang pakar ilmu hewan yang bertugas mencari, merawat dan juga menjaga makhluk-makhluk ajaibnya di dunia sihir yang dia ciptakan. Para makhluk-makhluk ajaibnya tersebut dia kumpulkan pada sebuah koper ajaib yang salalu dia bawa kemana-mana.

Tujuan Newt sendiri datang ke New York, Amerika. Newt ingin mencari salah satu makhluk ajaib lainnya yang tersebar di belahan dunia yang salah satunya ada di kota New York. Namun nasib sial justru menimpanya, dimana koper Newt tertukar dengan salah satu koper Jacob Kowalski (Dan Foggler) yang merupakan orang biasa dan tidak memiliki kekuatan sihir apapun.

Karena hal tersebut makhluk-makhluk ajaib yang berada di dalam kopernya tersebut keluar dari koper dan bertebaran di kota New York. Mau tak mau mereka pun harus mencari kembali binatang-binatang yang tercecer tersebut. Akibat hal tersebut Newt dan Jacob mau tak mau secara bersama mencari mahluk-makhluk ajib tersebut.

Pada saat pencarian, Newt dan Jacob mendapatkan pasukan tambahan dalam pencarian dimana mereka bertemu dengan kedua kakak-beradik yakni Tina (Katherine Waterston) dan Queenie Goldstein (Alison Sudol) yang merupakan penyihir sama seperti Newt.

Akan tetapi usaha mereka tentunya tidak semudah membalikkan telapak tangan untuk bisa mendapatkan makhluk-makhluk ajaib tersebut kembali. Di kala itu juga pergerakan anti sihir tengah ramai melanda kota New York akibat kekuatan asing yang tidak diketahui secara pasti disebabkan oleh apa, namun besar kemungkinan dilakukan oleh penyihir jahat yang berada di kota New York tersebut. Hal  tersebut justru semakin mempersulitkan Newt dan ketiga rekannya tersebut, Well gimana kisah selanjutnya?

Film Fantastic Beasts and Where to Find Them ini secara alur cerita memiliki nuansa yang berbeda dan lebih matang dalam alur cerita yang disuguhkan. Jika pada film Harry Potter menyuguhkan latar belakang dunia sihir, pada film Fantastic Beasts and Where to Find Them justru memiliki latar belakang dunia manusia biasa.

Meskipun begitu, alur cerita film Fantastic Beasts and Where to Find Them begitu fokus sekali untuk diikuti kisahnya. Serta berbagai makhluk-makhluk ajaib yang begitu emosional  terkesan menambah visualiasi pada film ini juga merupakan bumbu yang pas sekali. Sihir-sihir yang diberikan pada film ini juga terlihat lebih real.

Film ini sendiri tidak hanya menyuguhkan aksi sihir saja, namun berbagai aksi-aksi konyol oleh aktor yang diperankan oleh Dan Fogler sukses membuat tawa siapa saja yang menonton film Fantastic Beasts and Where to Find Them ini.

Secara keseluruhan Indogamers memberikan nilai 8.5 dari 10 untuk film Fantastic Beasts and Where to Find Them.

Bagi kamu penggemar Harry Potter yang pengarangya J.K Rowling kudu wajib nonton film Fantastic Beasts and Where to Find Them ini yang sudah tayang lebih dulu hari ini (16/11/2016), 2 hari lebih cepat dibandingkan Amerika. Hal tersebut merupakan bentuk apresiasi kepada para pecinta sihir di Indonesia yang memang memiliki jumlah yang banyak.

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Tags :
News Update
News25 April 2024, 07:58 WIB

Tawarkan Pengalaman Seru, Immortal Kingdoms M Bikin Gamers Betah Main

Keseruan game ini terletak pada petualangan menantang yang ditawarkan.
Immortal Kingdoms M menawarkan pengalaman seru. (FOTO: UniPin Community)
E-Sport25 April 2024, 07:27 WIB

Pendaftaran Liga Esports Nasional Mahasiswa 2024 Tim Cowok Diperpanjang, Kategori Tim Cewek Ditutup

Bahkan untuk kategori MLBB Women sudah melakukan technical meeting pada Rabu (24/4/2024).
Foto ilustrasi bermain Mobile Legends. (FOTO: vcgamers.com)
Guides24 April 2024, 23:30 WIB

Cara Bermain Eudora Mobile Legends, Player Epic Wajib Baca!

Eudora merupakan hero Mage dalam Mobile Legends yang terkenal dengan burst damage yang tinggi dan kemampuan crowd control yang baik. Namun meskipun demikian Eudora juga sering dianggap sebagai salah satu hero yang cukup lemah dan rentan terhadap serangan.
Eudora Ratu Petir yang Memiliki Kekuatan Sihir Luar Bisa (FOTO: Indogamers.com/Icaa)
Guides24 April 2024, 22:00 WIB

Alasan Layla Dianggap Hero Marksman Terlemah di Mobile Legends

Layla menjadi salah satu hero Marksman yang lemah untuk digunakan dalam pertarungan.
Hero Layla (Sumber: Mobile Legends: Bang Bang)
Guides24 April 2024, 21:00 WIB

9 Tips Bermain Gold Laner Handal di Mobile Legends Season 32

Bermain sebagai hero Marksman dalam Mobile Legends membutuhkan pemahaman tentang posisi, strategi, dan kerjasama tim.
Tips andal hero marksman (FOTO: Tangkap Layar: Mobile Legends)
PC24 April 2024, 20:05 WIB

Mampu Libas Game AAA, Begini Performa Prosesor, Kualitas Kartu Grafis dan Sistem Pendingin Axioo Pongo 760 V2

Axioo Pongo 760 V2 hadir dengan prosesor Intel Core i7 generasi 13, kartu grafis RTX 4060, dan sistem pendingin canggih, Advanced Cooling System and Ventilator.
Axioo Pongo 760 V2 yang hadir dengan prosesor Intel Core i7 Gen-13 (FOTO: instagram.com/pongogamingofficial)
Guides24 April 2024, 20:04 WIB

Apa Itu Hero Marksman? Punya Peran Penting di Land of Dawn Mobile Legends

Marksman merupakan salah satu dari beberapa peran (role) dalam Mobile Legends. Hero Marksman biasanya berfokus pada serangan jarak jauh dan memiliki kemampuan untuk memberikan damage fisik yang besar.
Hero Marksman Mobile Legends (FOTO: Tangkap Layar: Channel YouTbe Official iNews)
Guides24 April 2024, 19:59 WIB

Cara Bermain Layla Mobile Legends, Supaya Tidak Dianggap Dark System Moonton

Untuk menjadikan Layla sebagai marksman yang berguna, berikut beberapa tips yang bisa kamu coba jika menggunakan hero Layla. Yuk disimak!
Hero Layla (FOTO: Moonton)
Guides24 April 2024, 19:28 WIB

Ada Jakarta! Intip Deretan ID Sakura School Simulator Kota Besar di Dunia

Berikut beberapa kode ID Props terbaik yang bisa kamu coba untuk mewujudkan kota impian di Sakura School Simulator.
Sakura School Simulation. (Sumber: Tap Tap)
PC24 April 2024, 19:06 WIB

Spesifikasi Lengkap Axioo Pongo 760 V2, Laptop Gaming Lokal yang Harganya Terjangkau

Axioo Pongo 760 V2 hadir sebagai suksesor dari Axioo Pongo 760 yang dirilis lebih dulu. Ini spesifikasi lengkap dan harganya.
Axioo Pongo 760 V2 (FOTO: Axiooworld)
IndoGamers

Indogamers merupakan sebuah situs yang didedikasikan kepada seluruh pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+6289633333329

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2023 IndoGamers. All rights reserved.